Jumat, 26 November 2010

cara membuat blog di bloger.com

Blog saat ini banyak digunakan orang sebagai media bertukar informasi serta juga blog digunakan orang untuk keperluan bisnis. Adapaun cara mendaftarkan di blogger.com yaitu :
  • Masuk ke www.blogger.com
  • Setelah tampilan blogger.com terlihat klik “Ciptakan Blog Anda/ Create Your Blog
  • Apabila anda sudah mempunyai akun Gmail/Ymail anda tidak perlu mendaftar lagi tapi anda langsung saja Log in di Blogger.com.
  1. Kalau anda belum mempunyai akun Gmail ikuti cara-cara berikut ini. Isi kolom berikut :
  2. Isi Alamat Email
  • Masukkan Password anda, lalau klik Lanjut/Next
  • Pada tahap ini anda diwajibkan mengisi yaitu :
  1. Judul Blog Anda
  2. Alamat blog anda contohnya : XXX.blogspot.com
  3. Verifikasi Kata SPAM yang tertera di layar.
  • Dan tahap terakhir anda akan memilih jenis template yang anda inginkan setelah anda memilih klik tombol lanjutkan. Setelah proses pendaftaran selesai maka anda langsung masuk ke menu posting. Pada menu ini anda akan memasukkan artikel anda yang akan di publish nantinya.

Sekian cara bagaimana mendaftrkan blog anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar